SKK Migas dan EMCL bekerja sama dengan Pokdarwis Pantai Kelapa Panyuran melakukan penanaman sedikitnya 10.000 bibit mangrove di sepanjang Pantai Kelapa, Kelurahan Panyuran, Kecamatan Palang, Kabupaten Tuban, pada Rabu tanggal 28-09-2022.

Berbagai pihak ikut serta dalam kegiatan tersebut diantaranya perwakilan Pemkab Tuban, Polres, Kodim, Pokdarwis, Himpunan Nelayan, Forkopimcam, Pemdes dan jajaran Direksi SKK Migas serta EMCL.

Diharapkan penanaman mangrove tersebut dapat menjaga kelestarian alam khususnya di wilayah Kelurahan Panyuran dan sekitarnya. Disamping bertujuan untuk mencegah abrasi di lokasi wisata Pantai Kelapa Panyuran.

Tags :

Share:

Kabupaten Tuban
tuban

Disbudporapar

Dinas Kebudayaan, Kepemudaan dan Olahraga serta Pariwisata Kabupaten Tuban

Voting

    Apakah tampilan websitenya sudah menarik?
View Results